No Bookmarks
Bookmark
Rating
Review at:

Mau Punya Penghasilan Tambahan Dari Ruangguru? Begini Caranya!

Siapa sih yang nggak kenal Ruangguru? Semua orang pasti kenal dengan startup pendidikan yang didirikan Iman Usman satu ini.

Selain punya kontribusi yang besar di bidang pendidikan untuk Indonesia, Ruangguru juga ingin terus memberikan manfaatnya untuk masyarakat luas.

Misalnya saja, kamu bisa bermitra dengan Ruangguru untuk mendapatkan penghasilan tambahan dengan cara daftar program yang akan saya beritahu lewat konten ini.

Simak sampai tuntas ya, biar kamu bisa dapetin penghasilan tambahan dari Ruangguru!

Mengenal Program Ruangguru untuk Mendapatkan Penghasilan Tambahan!

Sebelum spill nama programnya, keuntungan dan cara daftarnya, saya ingin mengajak kamu memahami apa itu penghasilan tambahan, kenapa hal ini penting, dan manfaatnya untuk kondisi finansialmu.Yuk dilanjut bacanya!

1. Apa itu penghasilan tambahan?

Penjelasan mudahnya, penghasilan tambahan bisa diartikan sebagai sumber pendapatan yang kamu dapatkan dari mengerjakan pekerjaan lain selain pekerjaan utama.Misalnya saja freelance, berbisnis secara sendiri maupun bersama rekan kerja / partners.

2. Pentingnya penghasilan tambahan disaat sekarang ini

Di masa pandemi, banyak orang yang terkena phk, kalaupun tidak, gaji pegawai dikurangi 50%, dan masalah pelik lainnya yang menggoyahkan kestabilan penghasilan hampir semua orang di Indonesia.

Kehadiran pendapatan tambahan bisa sangat membantu disaat penghasilan dari pekerjaan utama sedang tidak baik, khususnya di masa pandemi seperti sekarang ini.

3. Manfaat memiliki penghasilan tambahan

Tentunya, kalau kamu mempunyai penghasilan tambahan bisa jadi momen yang melegakan. Kamu bisa membeli barang impian lebih cepat, memenuhi kebutuhan bulanan, atau memberikan uang kiriman untuk orangtua yang sudah tidak bekerja.

Nah, sekarang, pertanyaannya adalah bagaimana caranya mendaatkan penghasilan tambahan? Khususnya dari Ruangguru? Yuk dilanjut bacanya!

Cara mendapatkan penghasilan tambahan dari Ruangguru

Bagaimana cara mendapatkan penghasilan tambahan dari Ruangguru? Kabar baiknya, kamu bisa bergabung ke salah satu program seru tanpa modal yang disediakan Ruangguru, yaitu Sahabat Ruangguru.

1. Apa itu Sahabat Ruangguru?

Program Sahabat Ruangguru adalah program kemitraan yang disediakan Ruangguru untuk siapapun yang ingin menghasilkan uang tambahan dengan cara mempromosikan produk atau layanan Ruanguru.

Jika ada yang menggunakan kode referalmu, maka, kamu akan mendapatkan komisi sesuai dengan produk yang dibeli. Untuk detailnya, kamu bisa cek total keuntungannya di poin selanjutnya.

2. Keuntungan bergabung menjadi sahabat ruangguru

3. Syarat dan ketentuan menjadi sahabat ruangguru

Siapa saja yg bisa mengikuti program ini? Program ini tidak terbatas hanya untuk influencers, selebgram atau mereka yg memiliki banyak pengikut di sosial media saja melainkan semua orang bisa mengikuti program sahabat ruangguru kecuali mereka yg mendapatkan penghasilan utama dari negara seperti; ASN, Polri, TNI, dan lain segabainya.

4. Syarat dan ketentuan menjadi sahabat ruangguru

Cara bergabung di program sahabat ruangguru cukup mudah. Kamu hanya tinggal mengisi form dengan mengklik laman ini; Link Pendaftaran Sahabat Ruangguru atau kamu juga bisa langsung daftar via form yang ada di Daily Blogger Pro ini: